Panduan Mempercantik Ruangan dalam Rumah
Mempercantik kamar atau ruangan sepertinya bukan hal yang mudah. Untuk mendekorasi ruangan seperti kamar tidur, ruang makan atau ruang tamu dibutuhkan ide dan kreativitas yang selaras. Walau begitu, mempercantik ruang sebenarnya bukan hal sulit. Anda pun bisa melakukannya sendiri asalkan tahu panduannya. Nah..berikut adalah 7 tip menarik dari Julie Mihaly yang dapat dijadikan panduan mempercantik […]